Home » » 8 Cara Ampuh Kendalikan Amarah

8 Cara Ampuh Kendalikan Amarah

Maklah Kita Semua - 8 Cara Ampuh Kendalikan Amarah
Maklah Kita Semua - 8 Cara Ampuh Kendalikan Amarah. Kemarahan adalah bentuk ekspresi yang wajar dan bahkan sehat pada setiap manusia. Namun penting bagi Anda untuk mengendalikan amarah yang meluap-luap dengan cara yang positif. Kemarahan yang tidak terkontrol dapat membuat seseorang membuat keputusan yang salah dan menjauhkan orang-orang yang dekat dengan kita.

Berikut 8 Cara Ampuh Kendalikan Amarah saat Anda dihadapkan pada situasi yang memancing emosi Anda:

Ambil napas dalam-dalam

Sebelum Anda bereaksi dari situasi yang memancing emosi Anda, ambil waktu sejenak untuk mengambil napas dalam-dalam dan hitung dari 1-10. Memperlambat reaksi dapat membantu meredakan emosi Anda. Jika perlu, pergi sejenak dari orang-orang yang membuat Anda marah dan ambil tindakan saat amarah Anda mereda.

Pikir dulu sebelum bicara
Saat emosi Anda memuncak, sangat mudah bagi Anda untuk mengeluarkan kata-kata tak sedap yang bisa Anda sesali nantinya. Ambil beberapa saat untuk menata pikiran Anda sebelum mengeluarkan kata-kata dari mulut Anda. Kalau perlu, sampaikan kepada orang-orang di sekitar Anda bahwa Anda sedang marah dan butuh waktu untuk berpikir sejenak sebelum mengambil keputusan.

Selipkan humor
Jika Anda merasa mempunyai selera humor yang cukup untuk mengocok perut rekan Anda, gunakan cara ini untuk meredakan emosi Anda. Amarah memang tidak bisa disembunyikan dari raut muka, tapi dengan sedikit joke yang tepat, amarah Anda akan mereda seiring cairnya suasana.

Catat di buku
Cobalah luapkan emosi Anda pada sebuah buku. Bukan dengan menyobek buku-buku tersebut, melainkan dengan menulis segala bentuk ekspresi Anda pada buku tersebut hingga rasa kesal dan marah Anda berkurang.

Dengarkan musik
Dengarkan musik bernada slow dan harmonis, hal ini bisa membuat kerja otak menjadi stabil. Musik yang tepat dapat membantu pikiran Anda rileks dan memperbaiki mood setelah mengalami luapan emosi.

Ekspresikan dengan berolahraga
Melakukan aktivitas fisik saat amarah Anda memuncak juga baik untuk mengendalikannya. Lakukan olahraga seperti lari, sandsack boxing, atau bodyweight training untuk meredakan emosi Anda. Aktivitas fisik merangsang berbagai bahan kimia otak yang dapat membuat Anda merasa lebih bahagia dan lebih santai.

Tidur
Tidur akan membantu Anda mendapatkan suasana hati yang lebih santai. Selain itu, tidur dapat memulihkan tubuh dan meredakan ketegangan. Orang yang kurang tidur cenderung lebih mudah marah daripada orang yang cukup tidur. Jika Anda merasa sulit tidur, coba untuk mendengarkan alunan musik instrumental, atau mandi dengan air hangat.

Jangan menyimpan dendam
Memaafkan adalah alat yang paling ampuh untuk meredam amarah. Jangan pernah menyimpan dendam terhadap orang yang membuat Anda marah. Jalinlah komunikasi seperti biasa agar hubungan kekerabatan Anda tetap harmonis di masa mendatang.

Selain itu, cobalah membaca ta'awwus A`ūdhu billāhi min ash-shaitāni r-rajīmi (أعوذ بالله من الشيطان الرجيم) dan segeralah berwudu' dan perbanyak istighfar.

Nah, itulah Cara Ampuh Kendalikan Amarah. Semoga dapat bermanfaat bagi pembaca artikel Cara Ampuh Kendalikan Amarah.

Source:
yahoo.com

Tags:
8 Cara Ampuh Kendalikan Amarah, 8 tip sederhana mengendalikan amarah, Cara meredam amarah
Comments
25 Comments

25 comments:

Info yang bagus..
terimakasih banyak.

Yang paling ngaruh itu jangan menyimpan dendam..
karena kalo kita menyimpan dendam kita akan sangat mudah sekali marah.

Patut di coba nih biar ngga gampang marah.

Artikel yang bagus..
semoga bermanfaat untuk orang banyak.

informasinya sangat bermanfaat gan.

tapi yang namanya amarah kali udah ada di puncak tetep aja susah buat di lawan.

Puasa dapat juga mengendalikan marah.. :-)

wah, ini penting sekali buat yg sering marah... :)

informasinya sangat bermanfaat gan, sangat menarik deh salut sama aganyang satu ini^^ lanjutkan..!!!

thank info nya gannn....!!!!

Bermanfaat banget gan

satu lagi gan, berwudlu :)

yang paling baik untuk mengendalikan amarah adalah mendengarkan musik karena dengan itu emosi kita mudah dikendalikan.

cara meningkatkan penjualan online gmana ya??

betul banget gan, makasih ya

Ya, marah marah nga bagus loh

Coba segera ambil air wudu kemudian sholat dan merenung (bagi yang muslim), kalo tidak coba jalan-jalan ke tempat yang bagus

harus dipikir dulu dan hadapi dengan kepala dingin agar tidak menyinggung atau menyakiti perasaan orang lain karna amarah kita.

cocok gan postingannya,karena memang emosi sangatlah mengganggu sekali

kunjungan siang gan,terimakasih informasinya..

sangat penting sekali menahan amarah

Banyak Membaca menambah wawasan. Terima kasih atas infonya
Ditunggu Artikel2 selanjutnya

Anonymous said... [Reply to comment]

makasih atas infonya http://bit.ly/2abNJng

Anonymous said... [Reply to comment]

makasih atas infonya http://bit.ly/2ag3n55

Sibb, makasih tips nya. Benar-benar membantu saya :-)
bisnis ritel | jual t shirt flat earth

Post a Comment

Terima Kasih telah Berkunjung. Blog Berstatus DoFollow.
Para pengurus Makalah Kita Semua Tidak selalu Online untuk memantau Komentar yang Masuk, Jadi tolong berikan Komentar Anda dengan Pantas dan Layak dikonsumsi oleh Publik. NO SPAM, NO SPAM, NO SPAM dan Sejenisnya.

 
 
 

Facebook

Status Makalah Kita Semua


Page Ranking Tool Site Meter
makalahkitasemua.blogspot.com : Do Follow Blog makalahkitasemua.blogspot.com : Do Follow Blog SevenZero TV - Watch Live Streaming TV online My Ping in TotalPing.com
eXTReMe Tracker

Best Friends Yang Rendah Hati

 
Copyright © 2008 - Makalah Kita Semua , All rights reserved.